FOSSASIA logo Host Komunitas

FOSSASIA

  • Asia

FOSSASIA mengembangkan solusi perangkat lunak dan perangkat keras Sumber Terbuka dengan komunitas pengembang global dari basisnya di Asia dan menyelenggarakan acara Teknologi Terbuka sepanjang tahun. Organisasi ini juga menjalankan program pengkodean dan kontes pengembangan.

FOSSASIA Summit adalah acara Teknologi Terbuka utama di Asia untuk pengembang, perusahaan baru, dan kontributor. Ini adalah kesempatan unik untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman tentang Sumber Terbuka dan bertemu kontributor yang menarik.

FOSSASIA didirikan pada tahun 2009 oleh Mario Behling dan Hong Phuc Dang.


Host Komunitas Lainnya

Β© 2021 Ubucon Asia 2021 Website authors. Except where otherwise noted, Website source code licensed under MIT, Contents licensed under CC BY 4.0. Ubuntu and Canonical are registered trademarks of Canonical Ltd.

Source code on GitHub